Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa

LPMD Desa Kalimalang

Pemerintah desa dan jejaring untuk pemberdayaan berkelanjutan

Tentang LPMD

Tentang LPMD

LPMD berperan sebagai mitra strategis pemerintah desa dalam menggerakkan partisipasi warga, menyusun perencanaan partisipatif, hingga memastikan keberlanjutan program pembangunan sosial ekonomi.

  • Pemberdayaan ekonomi lokal & UMKM
  • Gotong-royong & penguatan kelembagaan

Pengurus LPMD

Edy Siswanto
Edy Siswanto
Ketua
1
Totok Suparto
Totok Suparto
Wakil Ketua
2
Dian Rianto
Dian Rianto
Sekretaris
3
Suwarni
Suwarni
Bendahara
4
Moh. Mursit
Moh. Mursit
Seksi Keagamaan
5
Surono
Surono
Seksi Keamanan, Ketentraman dan Ketertiban
6
Munawanah
Munawanah
Seksi Pendidikan dan Perpustakaan
7
Sarni
Sarni
Seksi Lingkungan Hidup
8
Amri Aditiya
Amri Aditiya
Seksi Pembangunan, Perekonomian dan Koperasi
9
Umi Marianah
Umi Marianah
Seksi kesehatan, Kependudukan dan KB
10
Andi Sutrisno
Andi Sutrisno
Seksi Pemuda, Olahraga dan Kesenian
11
Yanto
Yanto
Seksi Kesejahteraan Sosial
12

Galeri Kegiatan

Dokumentasi kegiatan program LPMD.
Foto
Belum ada dokumentasi.